Langsung ke konten utama

Kaktus Koloni Berduri (Mammillaria elongata)


         Kaktus Mammillaria elongata merupakan salah satu kaktus yang memiliki cara bertahan hidup dengan berkelompok, kaktus ini memiliki banyak duri berwarna kuning di sekitar batangnya hingga menutupi seluruh bagian batang kaktus. Asal kaktus ini asli dari Meksiko. Kaktus ini mampu tumbuh hingga panjang 20cm dengan bunga berwarna putih mungil yang ada di sekitar kaktus. Kaktus yang satu ini biasanya di letakan tidak terkena sinar matahari langsung, ia lebih menyukai tempat yang teduh.

Komentar